support category gaming memory
Memori Untuk Kinerja/Gaming

Memori Untuk Kinerja/Gaming - Dukungan

Video

797780059 2:04

Cara menginstal memori di PC laptop

797779976 2:25

Cara menginstal memori di PC desktop

Empat modul memori Kingston FURY RGB memancarkan cahaya hijau 7:50

Demo Perangkat Lunak Kingston FURY CTRL

Trisha memegang modul memori Kingston FURY 5:04

Dasar-Dasar Overclocking

Pertanyaan yang Sering Diajukan

Memori “nonbiner” merujuk pada modul memori yang dibangun dengan DRAM berdensitas 24Gbit (12GB, 24GB, 48GB, 96GB). Densitas chip DRAM meningkat secara periodik untuk terus mengimbangi tuntutan kapasitas memori sistem komputer. Secara historis, densitas berlipat ganda (misalnya, 4Gbit ke 8Gbit, 8Gbit ke 16Gbit), tetapi pada DDR5, terdapat densitas tingkat menengah yang disebut 24Gbit yang menyediakan peningkatan kapasitas pada saat industri mengerjakan pembuatan DRAM 32Gbit. Istilah “nonbiner” muncul karena perbedaan dalam penggandaan densitas.

Untuk meningkatkan densitas, produsen semikonduktor DRAM harus terus meningkatkan desain dan memperkecil proses wafer silikon (diukur dalam nanometer atau nm) untuk meningkatkan jumlah sel memori, umumnya dalam jejak paket (chip) yang sama dengan generasi sebelumnya. Dengan melakukan ini, desain PCB (Printed Circuit Board) JEDEC yang sama untuk modul memori dapat dimanfaatkan.

FAQ: KTF-001002-001

Apakah ini membantu?

Semua platform DDR5 dari Intel dan AMD telah diaktifkan untuk mendukung memori 24Gbit, tetapi, dukungan akan bergantung pada produsen sistem/motherboard yang harus menyediakan pembaruan BIOS bagi platform DDR5 generasi pertama. Periksa dengan Kingston Configurator untuk mengetahui sistem yang sudah terkonfirmasi kompatibel.

FAQ: KTF-001002-002

Apakah ini membantu?

Untuk modul memori spesifikasi JEDEC (standar industri), seperti ValueRAM, Server Premier, dan yang non-overclock, mencampur memori yang berbeda bank tidak menjadi masalah, tetapi Kingston tidak menganjurkan pencampuran memori dalam kelompok bank yang sama. Pencampuran yang sama pada PC/laptop akan menonaktfikan optimisasi arsitektur channel memori sehingga memaksa memori hanya bekerja dengan separuh potensi bandwidth. Pada sebagian sistem, mencampur dalam satu bank bahkan mungkin tidak diizinkan oleh produsen.

Pada server, mencampur dalam satu kelompok bank multi-channel tidak diizinkan. Jika menambahkan memori ke kelompok bank kedua, sebaiknya selalu menempatkan memori berkapasitas lebih tinggi pada bank pertama.

Pencampuran modul atau kit memori pada PC/laptop tidak akan didukung jika menggunakan memori yang dapat di-overclock (Kingston FURY).

FAQ: KTF-001002-003

Apakah ini membantu?

Hal ini tidak dianjurkan. Situs web Configurator dari Kingston memberikan informasi detail tentang sistem yang mendukung kit “K4”. Kit ini memiliki empat modul yang identik, sedangkan dua kit K2 dapat memiliki susunan yang berbeda dengan komponen yang berbeda. Mencampur dua set yang berbeda, meskipun jika spesifikasi dan nomor komponennya sama, dapat menyebabkan penurunan kinerja, ketidakstabilan, atau inkompatibilitas. Kit K4 yang diperlihatkan pada Kingston's Configurator untuk motherboard dan sistem tertentu telah diuji dan dijamin kompatibel.

FAQ: KTF-001002-004

Apakah ini membantu?

Meskipun hal ini tidak disarankan, sistem BIOS mungkin mengizinkannya untuk berfungsi dalam mode dual channel. Karena komponen dapat disusun dengan kombinasi komponen yang berbeda di pabrik dalam satu nomor komponen tunggal, selalu disarankan untuk membelinya sebagai kit berisi 2 atau berisi 4, yang disusun dan dikemas dengan komponen yang identik. Mencampur modul, meskipun jika spesifikasi dan nomor komponennya sama, dapat menyebabkan penurunan kinerja, ketidakstabilan, atau inkompatibilitas.

FAQ: KTF-001002-005

Apakah ini membantu?

Ya, Kingston FURY Beast DDR5 dengan profil EXPO telah disertifikasi oleh AMD pada motherboard AM5 seri 600 dari AMD, yang kurang lebih sama dengan yang kami lakukan pada Intel XMP. Komponen EXPO kami juga dapat dilihat pada QVL dari vendor motherboard AM5.

FAQ: KTM-10100-EXPO-01

Apakah ini membantu?

Dengan sudah tersedianya kit memori Kingston FURY DDR5 di pasaran yang berbasis Intel XMP 3.0, sebagian besar vendor motherboard telah mengaktifkan dukungannya sehingga membuatnya kompatibel dengan sistem AMD AM5 mereka. Untuk mencegah masalah kompatibilitas lebih lanjut, ahli teknik Kingston telah menyertakan dua profil Intel XMP 3.0 pada setiap modul dan kit Kingston FURY Beast w/EXPO, untuk mengantisipasi jika modul dan kit tesebut dipasang ke sistem DDR5 Intel. Perhatikan bahwa modul dan kit Kingston FURY Beast w/EXPO tidak Tersertifikasi Intel XMP, karena adanya profil EXPO.

FAQ: KTM-10100-EXPO-02

Apakah ini membantu?

Kingston FURY/HyperX memory is built with more aggressive timings than industry standard (JEDEC) memory. These modules are specifically engineered to meet the rigorous requirements of PC enthusiasts. They offer faster speeds, lower latencies, and higher data bandwidths. Using FURY/HyperX memory may require that you go into the BIOS and set the overclock profile manually in order for the BIOS to recognize the memory properly. FURY/HyperX memory is tested at the advertised speed at the factory, and is also tested and qualified on a broad range of motherboards by the world’s leading motherboard manufacturers. However, because of the unlimited options available to users for their custom builds, we cannot guarantee FURY/HyperX to be compatible with every possible configuration. Motherboard design variation and other system components, such as power supply, processor model, graphics card, and system cooling, may affect the ability of the memory to overclock to the advertised speed.

Before setting the timings it's a good idea to have the latest BIOS. The BIOS can be downloaded from your motherboard manufacturer's website. It's also a good idea to set the BIOS to the default values to rule out any other possible conflicts. Please check your processor’s documentation to make sure it supports the speed of the memory you're installing. Also check the specific motherboard’s Qualified Vendor List, and any special instructions they have for using overclocked memory.

If you are unable to successfully overclock the memory, please contact our Technical Support department for assistance. We can help you find a memory module that is compatible with your system. You can also visit our memory configurator at:

www.kingston.com/en/memory

FAQ: KTM-021011-HYX-01

Apakah ini membantu?

Many motherboards automatically set the "Command Rate" and do not allow it to be manually set by the user.

FAQ: KTM-021011-HYX-05

Apakah ini membantu?

If there are timings in the BIOS we do not list in the latency timings for your FURY/HyperX memory, please leave these timings at their default setting.

FAQ: KTM-021011-HYX-06

Apakah ini membantu?

Timing Timing Definition Abbreviations What it does
10 CAS Latency CL Delay between activation of row and reading of row.
11 RAS to CAS (or Row to Column Delay) tRCD Activates row.
12 Row Precharge Delay (or RAS Precharge Delay) tRP or tRCP Deactivates row.

CAS latency:
CAS Latency is the ratio of the memory's column access time divided by the current system clock. The column access time turns out to be a constant value, so you can see as you in increase the system clock it becomes harder to achieve a lower CAS latency (e.g., the denominator grows, but the numerator stays the same).

RAS-to-CAS:
This is the latency between the Row Address Strobe and Column Address Strobe. Basically the delay between accessing the Row and the Column memory addresses.

Row Precharge Delay:
The number of clock cycles taken between the issuing of the precharge command and the active command.

FAQ: KTM-021011-HYX-09

Apakah ini membantu?

Memori Kingston FURY/HyperX dibuat dengan pengaturan yang agresif. Tidak semua sistem dapat berjalan pada pengaturan agresif ini.

Harap pastikan bahwa modul memori Anda kompatibel dengan chipset Intel atau AMD yang spesifik pada motherboard Anda. Jika memori Anda menggunakan profil XMP/EXPO untuk overclocking, ubah pengaturan memori di BIOS Anda ke "auto" dan/atau hapus CMOS untuk mengembalikannya ke pengaturan default. Jika memori gagal pada pengaturan default, silakan hubungi dukungan teknis kami untuk mendapatkan bantuan.

Catatan: Modul Kingston FURY Renegade dan HyperX Predator berfitur dua profil overclocking (XMP/EXPO). Profil 1 paling agresif dengan kecepatan diiklankan dari komponen itu. Profil 2 lebih tidak agresif dan digunakan jika profil pertama terlalu ekstrem untuk sistem Anda. Beberapa komponen DDR5 XMP berfitur profil ketiga yang kurang agresif dibandingkan dengan Profil 2.

FAQ: KTM-030615-HYX-10

Apakah ini membantu?

Sebagian besar memori Kingston FURY/HyperX menggunakan profil XMP/EXPO untuk melakukan overclocking. Berbagai modul ini dikirim dari pabriknya dengan nilai standar JEDEC. Beberapa sistem tidak mendukung kecepatan dan latensi overclocking pada instalasi pertama. Jadi, agar setiap pelanggan mendapatkan pengalaman terbaik, Kingston menyetel modul dengan nilai standar JEDEC sehingga memberikan pilihan kepada pengguna untuk melakukan overclocking menggunakan profil XMP/EXPO jika sistemnya mendukung profil itu. Profil XMP/EXPO kemudian dapat diaktifkan di dalam BIOS sistem.

Modul Plug-N-Play (PnP) yang menjadi fitur dalam lini produk FURY Beast dan Impact dikirim dari pabriknya dengan memprogram kecepatan overclocking dan latensi diiklankan sebagai nilai bawaan. Jika sistem tidak dapat bekerja pada pengaturan overclocking PnP, sistem akan kembali ke pengaturan waktu standar JEDEC secara bawaan. FURY Beast dan Impact, yang menggunakan metode overclocking PnP, juga berfitur profil XMP yang menyamai kecepatan dan latensi diiklankan. Fitur ini dapat digunakan untuk memaksa sistem melakukan overclocking memori jika overclocking tidak terjadi secara otomatis.

FAQ: KTM-030615-HYX-03

Apakah ini membantu?

DIMM RGB Kingston FURY/HyperX RGB dari pengaturan pabrik menampilkan pola gelombang pelangi secara bawaan, yang akan berfungsi pada setiap motherboard DDR4/DDR5. Untuk mengubah warna atau pola, unduh FURY CTRL di sini atau gunakan aplikasi perangkat lunak RGB motherboard Anda. Kingston telah bekerja sama dengan ASUS, ASRock, Gigabyte, dan MSI untuk memungkinkan perubahan warna dan pola melalui aplikasi RGB masing-masing. Harap periksa kompatibilitas motherboard Anda dengan memori RGB Kingston FURY/HyperX, karena tidak semua model atau chipset mendukung kemampuan untuk kustomisasi efek RGB (efeknya mungkin terbatas). Harap hubungi produsen motherboard untuk pertanyaan atau masalah terkait aplikasi perangkat lunak RGB darinya.

FAQ: KTM-060818-HYX-11

Apakah ini membantu?

Prosesor AMD Ryzen AM4 membatalkan fitur Plug N Play pada memori Kingston FURY Beast dan Impact sehingga memaksa kedua memori itu bekerja dengan kecepatan atau pengaturan waktu yang lebih lambat pada saat dipakai pertama kali. Untuk mengaktifkan kecepatan yang diiklankan, Profil 1 harus dipilih di dalam BIOS. Hal ini akan memaksakan kecepatan dan pengaturan waktu Plug N Play. Perlu diperhatikan bahwa tidak semua prosesor AMD Ryzen akan mendukung semua kecepatan. Cari informasi dari produsen motherboard Anda untuk mendapatkan daftar kecepatan overclocking yang teruji.

FAQ: KTM-060818-HYX-12

Apakah ini membantu?

Hanya motherboard tertentu yang dapat mencapai kecepatan DDR4 pada 4000 MT/dtk ke atas, biasanya terbatas pada konfigurasi saluran Dual atau Quad dengan hanya satu grup bank memori yang terisi (satu kit K2 atau K4) yang juga dikenal sebagai satu Dimm per saluran (1DPC). Kami menganjurkan pemeriksaan Daftar Vendor Terkualifikasi (QVL/Qualified Vendor List) untuk memori dari produsen motherboard untuk memastikan dukungan terhadap kit DDR4 Predator yang ekstrem dan informasi tentang konfigurasi/soket yang digunakan. Anda juga dapat memeriksa daftar memori tersertifikasi Intel XMP di sini untuk mengetahui sistem yang terverifikasi dengan kit DDR4 Predator.

Karena pengontrol memori terdapat di dalam prosesor Intel, sangat penting untuk menggunakan pendinginan CPU dan casing sistem yang premium untuk peningkatan kestabilan. Kami juga menganjurkan prosesor Intel seri X atau K. Anda dapat menemukan daftar berbagai model ini di sini.

FAQ: KTM-060818-HYX-13

Apakah ini membantu?

Pastikan Anda telah menginstal versi terbaru Kingston FURY CTRL. Untuk memastikan tidak ada perangkat lunak lain yang bertentangan dengan FURY CTRL, harap matikan atau akhiri tugas setiap perangkat lunak kontrol RGB lain yang sedang aktif di latar belakang. HARAP PERHATIKAN: Beberapa chipset tidak kompatibel dengan FURY CTRL, seperti Intel X99 dan Intel C621.

FAQ: La mia memoria RGB Kingston FURY/HyperX non funziona correttamente con l'applicazione Kingston FURY CTRL. Perché?

Apakah ini membantu?

Aplikasi Kingston FURY CTRL, yang dapat diunduh di sini, dapat melakukan kustomisasi lampu dan pola LED RGB yang menjadi fitur pada modul memori RGB Kingston FURY/HyperX.

FAQ: KT-001001-CTRL-100

Apakah ini membantu?

Ya. Aplikasi Kingston FURY CTRL akan mendukung modul memori RGB Kingston FURY dan modul memori RGB HyperX lama.

FAQ: KT-001001-CTRL-101

Apakah ini membantu?

Ya. Kami telah mengonfirmasi bahwa HyperX NGENUITY dapat membuat kustomisasi pada modul memori RGB Kingston FURY. Akan tetapi, HyperX mungkin akan menghentikan dukungan untuk kustomisasi RGB memori menurut kebijakannya sendiri. Untuk alasan ini, Kingston mengembangkan FURY CTRL guna mendukung kustomisasi pencahayaan RGB FURY, dan mendukung modul memori RGB HyperX lama. Fitur baru yang tidak tersedia di NGENUITY juga digabungkan ke dalam FURY CTRL.

FAQ: KT-001001-CTRL-102

Apakah ini membantu?

Ya. Anda dapat menggunakan keduanya secara bersamaan. Namun, mungkin akan ada masalah perangkat lunak tidak terduga yang berakibat pada pengalaman pencahayaan yang tidak konsisten. Kami menyarankan agar menonaktifkan fitur kontrol RGB memori di HyperX NGENUITY jika menggunakan Kingston FURY CTRL untuk membuat kustomisasi pencahayaan memori.

FAQ: KT-001001-CTRL-103

Apakah ini membantu?

Saat ini belum diketahui bagaimana HyperX akan mengubah NGENUITY di masa depan. Kingston telah mengambil langkah baru dengan menciptakan aplikasi RGB-nya sendiri (misalnya FURY CTRL) untuk mencegah hilangnya dukungan jika seandainya HyperX melakukan suatu perubahan pada NGENUITY.

FAQ: KT-001001-CTRL-104

Apakah ini membantu?

Kingston FURY CTRL berfitur banyak efek RGB untuk kustomisasi sistem Anda.

RGB DDR5 Beast/Renegade dan RGB DDR4 Beast Special Edition: Rainbow, Prism, Spectrum, Slide, Wind, Static, Lightspeed, Rain, Firework, Breath, dan Dynamic. Dengan empat modul terpasang, pola tambahan ini akan diaktifkan: Teleport, Flame, Voltage, Countdown, dan Rhythm.

Beast/Renegade/HyperX DDR4 RGB: Bounce, Breathing, Rainbow, Comet, Blink, Solid, Heart Beat, Cycle.

FURY CTRL juga berfitur fungsi baru yang tidak terdapat di NGENUITY, yaitu kustomisasi warna pada setiap LED dengan berbagai efek pencahayaan dan perubahan arah pencahayaan (pada pola tertentu). FURY CTRL memiliki fitur mode daya rendah yang meredupkan pencahayaan hingga 10% kecerahan, dan profil XMP/EXPO dapat dilihat saat menggunakan modul DDR5.

FAQ: KT-001001-CTRL-105

Apakah ini membantu?

Teknologi IR Sync paten Kingston adalah fitur eksklusif berbasis perangkat keras dari modul memori kami dan bekerja secara terpisah dari perangkat lunak kustomisasi RGB apa pun (Kingston, HyperX, atau aplikasi RGB merek lainnya).

FAQ: KT-001001-CTRL-106

Apakah ini membantu?

Tidak, Kingston FURY CTRL dapat diunduh di sini dari situs web Kingston.

FAQ: KT-001001-CTRL-107

Apakah ini membantu?

Kingston FURY CTRL v2.0+ mendukung semua motherboard berbasis Intel dan AMD terbaru dengan dua dan empat soket DDR4 dan DDR5 dengan merek ASRock, ASUS, Gigabyte, dan MSI. Motherboard HEDT (High-End Desktop) dengan empat dan delapan soket, seperti AMD TRX40 dan Intel X299, juga didukung. Namun, dianjurkan untuk selalu mencari informasi dari produsen motherboard untuk memastikan bahwa kustomisasi RGB didukung pada model spesifik milik Anda.

FAQ: KT-001001-CTRL-108

Apakah ini membantu?

Ya. Kami telah memastikan Kingston FURY Beast RGB dan FURY Renegade RGB didukung oleh perangkat lunak kontrol RGB dari ASRock, ASUS, Gigabyte, dan MSI. Beberapa keterbatasan mungkin ada terkait dengan pola apa yang dimiliki oleh perangkat lunak motherboard.

FAQ: KT-001001-CTRL-109

Apakah ini membantu?

Kingston FURY CTRL v2.0+ tersedia dalam 18 bahasa: Bahasa Inggris, Jerman, Prancis, Italia, Spanyol, Spanyol (Amerika Latin), Polandia, Cina Tradisional, Cina Sederhana, Jepang, Korea, Rusia, Portugis, Turki, Thailand, Vietnam, Belize Creole English, dan Bahasa Indonesia. Bahasa lainnya akan ditambahkan segera pada pembaruan mendatang.

FAQ: KT-001001-CTRL-110

Apakah ini membantu?

In Windows, click on the Start button, select Control Panel and open System. This will display basic information about the computer including the amount of RAM installed.

In MacOS, select "About This Mac" or "About This Computer" from the Apple menu in the upper left corner of your Desktop. This will provide information about your Mac's total memory.

In Linux, open a terminal window and enter the following command: cat /proc/meminfo

This will show the total amount of RAM as well as other memory information.

FAQ: KTM-012711-GEN-06

Apakah ini membantu?

If your Notebook did not boot, there may be an issue with the installation. Try re-seating the memory to be sure the memory is making proper electrical contact. To do this, first shut down the Notebook, then remove the battery pack and unplug the power cord. Reseat the memory firmly into the socket and then push down on the memory to lock it in place. Replace the battery pack and power cord and boot the system.

If you have properly installed the memory and the Notebook still does not boot or recognize the memory, you may need to download the latest BIOS from your computer manufacturer’s Website.

Note: Kingston is in no way responsible for any problems resulting from flashing the BIOS. Flashing the BIOS is merely a troubleshooting suggestion. Customers who flash the BIOS do so at their own risk. All instructions on how to upgrade the BIOS will be provided by the computer manufacturer or the 3rd party BIOS manufacturer and not by Kingston.

Not all Notebook systems will support overclocked memory. There may be limitations with the processor model and type that prevent these from working at higher speeds/lower latencies.

However, overclockable memory can also operate at industry standard speeds and timings. To enable standard speeds, you may need to go into the BIOS and set the memory to the default settings. Contact Technical Support if you are unsure of how to do this, as some Notebook manufactures may limit access to these settings.

FAQ: KTM-012711-GEN-12

Apakah ini membantu?

If your desktop did not boot, there may be an issue with the installation. Try re-seating the memory to be sure the memory is making proper electrical contact. Shut down and unplug your computer.

Reinsert the memory module(s) in the sockets and sequence designated by the manufacturer of the system or motherboard. To ensure the memory modules are installed properly, line up the memory notches with the key in the memory socket, then push the memory firmly into the socket until the tabs lock the memory into place.

Make sure all the cables in your computer are connected properly. You may have failed to connect a needed power connector to the motherboard or accidentally disconnected a cable to your hard drive.If you have properly installed the memory and the PC still does not boot or recognize the memory, you may need to download the latest BIOS from your computer manufacturer’s Website.

If you are receiving a blank screen after the installation of DDR5 memory, please allow the system to remain powered on with the blank screen displayed for at least 10 minutes. After such time if nothing happens, power cycle the system and confirm if it boots successfully. If you receive the blank screen again, let it sit idle another 5 minutes. This is done to allow some systems the time it needs to optimize the new RAM.

Note: Kingston is in no way responsible for any problems resulting from flashing the BIOS. Flashing the BIOS is merely a troubleshooting suggestion. Customers who flash the BIOS do so at their own risk. All instructions on how to upgrade the BIOS will be provided by the computer manufacturer or the 3rd party BIOS manufacturer and not by Kingston.

Not all systems will support overclocked memory, especially at higher speeds. There may be limitations with the processor model, insufficient power, and/or cooling that have affected the memory overclock.

HyperX Predator and Savage memory use XMP profiles to overclock, however these modules ship from the factory at JEDEC standard values. Some systems do not support overclock speeds and latencies upon first installation so in order to give every customer the best experience, Kingston sets the module to the JEDEC standard values, allowing the user the choice to overclock using the XMP profiles if the system supports it. The XMP profile can then be enabled within the system BIOS.

Plug N Play (PnP) modules, such as FURY and Impact, ship from the factory preset to the advertised overclock speed and latency. If the system is not able to run at the overclocked settings, the system may either use the next highest timing profile or default to the JEDEC standard timings. FURY and Impact also featured an XMP profile that matches the advertised speed and latency. This can be used to force the system to overclock the memory if it does not overclock automatically. A second, less aggressive profile is sometimes available, in case the first profile is too extreme for your system.

FAQ: KTM-012711-GEN-13

Apakah ini membantu?

Additional memory will not necessarily increase the performance of your computer. It will allow you to run more programs or processes at once or more memory intensive programs. There may be a performance increase if the original amount of memory installed was insufficient for the programs and processes you use the computer for.

FAQ: KTM-012711-GEN-07

Apakah ini membantu?

For desktop computers, shut down and unplug your computer and open the case. Please refer to your motherboard manual for proper order sequence for installing the memory. Installing memory in the incorrect order could result in lost potential memory performance, or in some cases failure to boot.

Remove the memory module as shown in Fig 1. Push the tabs (1) outward and the module will gently pop out of it's socket (2). Remove it completely from the socket.

To Install the new memory module see in Fig 2. 

Push the tabs (1)that are at the ends of the memory socket outward and align the memory notches with the key of the memory socket (2), then push the memory down FIRMLY into the socket so the latches lock the memory in place (3).

If the memory has been installed but is not detected by the computer, repeat the process of removing and then reinstalling the memory to be sure the module is firmly seated. If the memory is still not detected, please contact Technical Support to be sure you have the correct memory part for your system.

For notebook computers, please note that before you remove/install memory in notebooks you need to shut down the unit and remove the battery pack and power cord. Push the memory in FIRMLY so that it makes good contact (it is important to push the memory in FIRMLY) into the socket before pushing it down to lock in place (See figures below) . Once the memory is installed please put the battery back in your unit and give it power using the power cord and not solely from the battery. If the memory has been properly installed and still not detected and you do have the correct memory you should make sure you have the most up to date BIOS* from your computer manufacturer's website.

*BIOS - Basic Input/Output System is installed on the computer's motherboard. It controls the most basic operations and is responsible for starting your computer up and initializing the hardware. It is data that is usually held in a ROM chip, which can be updated by "flashing" the BIOS as it's called. BIOS upgrades may correct errors, support new CPUs, support new hardware, including memory etc. BIOS updates are usually obtained by the computer's manufacturer's website.

NOTE: Kingston in no way is responsible for any problems resulting from flashing the BIOS. Flashing of the BIOS is merely a trouble shooting suggestion. Customers that flash their BIOS do so at their own risk. All instructions on how to upgrade the BIOS will be provided by the computer manufacturer or the 3rd party bios manufacturer and not by Kingston.

XX

FAQ: KTM-012711-GEN-18

Apakah ini membantu?

Parts sold in kits (denoted by "K2" or “K4” in the part number are specifically packaged for use in Dual (K2) or Quad (K4) Channel motherboards. Although Dual and Quad Channel technology resides on the motherboard itself (inside the chipset), the memory modules need to be installed in pairs or identical groups Dual or Quad Channel mode to function properly. Identical modules packaged in a kit work best because the motherboard will be accessing all the memory modules as a single memory location with a wider bandwidth.

FAQ: KTM-020911-GEN-19

Apakah ini membantu?

In many cases, the BIOS or a diagnostic program will report the memory bus frequency, which is half of the frequency for DDR type memory. As its name implies, DDR (Double Data Rate) data rate is twice the memory bus frequency. So if the memory bus speed is 800MT/s and you are using DDR3-1600 memory, the RAM is running at the correct speed.

FAQ: KTM-071015-GEN-20

Apakah ini membantu?

  • ElectroStatic Discharge, ESD is simply the discharge of built up static electricity, like when you rub your feet on carpet and then you touch something etal. ESD should not be taken lightly as this is one of the few things an individual can do to damage or destroy their computer or hardware components. ESD can occur without feeling a shock and can occur when only working on the inside of the computer or handling hardware.
  • How to help prevent ESD
  • The best method of preventing ESD is to use an ESD wrist strap or a grounding mat or table.However, because most users do not have access to these items, we have included the below steps to help reduce the chance of ESD as much as possible.          
  • Standing – We recommend that you are standing at all times when working on the computer. Setting on a chair can generate more electrostatic.
  • Cords - Make sure everything is removed from the back of the computer (power cord, mouse, keyboard, etc).
  • Clothes - Make sure not to wear any clothing that conducts a lot of Electrical Charge, such as a wool sweater.
  • Accessories - To help reduce ESD and help prevent other problem, it is also a good idea to remove all jewelry.
  • Weather - Electrical storms can increase the ESD risk; unless absolutely necessary, try not to work on a computer during an electrical storm.In very dry areas, the air itself becomes a part of the electrostatic build-up mechanism every time there is an air flow (wind, air conditioning, blower) passing over an insulated surface.Do not let high humidity levels build a false confidence, and beware of corrosion problems with interconnects and other electrical interfaces.



To learn more about ESD and how to protect your electronics, please refer to the below site.

ESD Association
https://www.esda.org/about-esd/

FAQ: ESD-SSD-001

Apakah ini membantu?

Still Need Assistance?

Hubungi Dukungan Teknis

Senin-Jumat 6 pagi-6 sore. PT

+1 (800)435-0640

Chat With Support

Mengobrol Sekarang