Direkayasa untuk memaksimalkan kinerja
Dengan kecepatan hingga 8000MT/dtk*, Kingston FURY Renegade DDR5 berfitur komponen premium yang telah disempurnakan secara manual oleh para teknisi perancangnya, diuji secara ketat untuk kompatibilitas dengan berbagai motherboard terkemuka di industri, serta didukung oleh pengujian kecepatan 100% di pabrik demi memberikan pengalaman bebas masalah pada overclocking.